Sequis Life Cetak Laba Setelah Pajak Rp 570,29 Miliar Sepanjang 2022
AsuransiAman – PT Asuransi Jiwa Sequis Life melaporkan pendapatan laba setelah pajak sebesar Rp 570,29 miliar sepanjang 2022. Laba setelah pajak tumbuh 1,24 persen secara tahunan dibandingkan periode yang sama tahun lalu sebesar Rp 563,34 miliar. Sementara, pendapatan premi bruto…