Doktor Jumadi dan Forwakada Korwil Jateng Apresiasi Keramahan Bupati Klaten
Klaten – Forum Wakil Kepala Daerah (Forwakada) dari seluruh Indonesia mengunjungi Pemerintahan Kabupaten Klaten dengan penuh sukacita dan keramahan. Doktor Muhamad Jumadi, selaku Ketua Forwakada Korwil Jawa Tengah mewakili 63 wakil kepala daerah lainnya mengapresiasi atas sambutan yang meriah dari…